NASA meluncurkan toilet tampaknya terlihat seperti sebuah berita konyol, namun urusan buang hajat ini merupakan permasalahan penting bagi para astronot. Awal Oktober ini NASA memerintahkan para astronot untuk melakukan uji coba dan menginstall sistem nya ke satelit khusus pembuangan kotoran.

Niat mengirimkan toilet raksasa ke luar angkasa tersebut juga sekalian bertujuan untuk mengantarkan kembali para astronot menuju Bulan. Semua ‘paket’ tersebut akan terbang melintasi langit lepas menggunakan pesawat penjelajah angkasa bernama Orion sekitaran 2023 nanti pasca Covid-19 mereda.

Continue reading